Suzuki kini melengkapi koleksinya dengan All New Ertiga dengan fitur-fitur masa kini yang memastikan kenyamanan pengemudi dan penumpang selama perjalanan. Anda dapat mengetahui informasi terkait harga mobil ertiga kredit dan melakukan pengajuan kredit secara cepat dengan DP yang sesuai budget Anda pada dealer terdekat. Harga mobil ertiga kredit ini tentunya disesuaikan dengan fitur mobil yang dapat diklasifikasikan sesuai dengan tipenya, karena Suzuki menyediakan 4 tipe berbeda yang terdiri dari tipe GX, GL, GX, dan GX ESP. Setiap tipenya ditenagai mesin K15B DOHC dengan kapasitas 1.462cc yang lebih bertenaga, namun irit bahan bakar dengan standarisasi Euro 4. Tersedia pula 2 pilihan transmisi yang terdiri dari manual 5-percepatan dan matic 4-percepatan. Keduanya sama-sama responsif dan bisa mengoptimalkan kinerja mesin All New Ertiga.
Performa mesin All New Suzuki Ertiga patut diacungi jempol. Mobil ini bisa mengeluarkan tenaga mencapai 104.7 PS pada 6.000 rpm dan torsi puncak sebesar 138 Nm pada 4.400 rpm. Selain itu, All New Ertiga dilengkapi sistem bahan bakar Multipoint Injection yang membuat konsumsi bahan bakarnya semakin irit. Kemudian untuk sistem kemudinya menggunakan model Rack & Pinion yang bisa diatur naik turun melalui fitur Tilt Steering. Sayangnya mobil ini belum dilengkapi Telescopic Steering yang berguna untuk memaju-mundurkan setir kemudi. Mari simak performa mobil melalui desain interior dan eksterior yang dapat Anda peroleh jika menjatuhkan pilihan pada Suzuki Ertiga di bawah ini.
Performa Desain Interior & Eksterior All New Ertiga
Mobil canggih satu ini dapat terbilang ditujukan sebagai mobil keluarga dengan 7 buah tempat duduk untuk penumpang. Tak hanya itu saja, panjang interior Suzuki ertiga satu ini sebesar 4.395 mm dengan lebar 1.735 mm dan tinggi 1.690 mm. Cukup luas, bukan? Anda dapat menggunakan mobil ini untuk liburan bersama keluarga dengan bahagia. Hanya dengan mengeluarkan harga mobil ertiga kredit sebesar 15 juta saja sebagai DP dan angsuran 5 juta setiap bulan selama 4 tahun, Anda sudah bisa membawa pulang mobil ini dengan cepat dan tepat.
Apakah Anda berada di kota Bojonegoro atau sekitrarnya? Apakah Anda sedang merencanakan untuk membeli mobil dalam waktu dekat? Apakah Anda masih bingung untuk memilih merek mobil apa yang kira-kira cocok dengan kemampuan dan keinginan Anda? Suzuki Bojonegoro adalah solusinya. Maksud... selengkapnya
Setelah 2 tahun meluncur secara legit di Jepang, mobil Suzuki Ignis saat ini telah resmi masuk ke bursa otomotif Indonesia. Mobil Suzuki Ignis ini di paparkan dengan tampilan fisik yang stylish dan sporty serta spesifikasi tangguh dengan berbagai fitur –... selengkapnya
Hadirnya beragam MPV baru membuat posisi Ertiga terancam dari peta persaingan MPV di Indonesia. Oleh karena itulah Suzuki merilis Ertiga generasi terbaru yang memiliki fitur lebih canggih dan desain lebih keren tentunya dengan harga Suzuki ertiga yang lebih mahal sesuai... selengkapnya
Belum ada komentar